Tentu nya teman-teman sudah tau dong Hero mobile legend yang satu ini.
Untuk memakai Hero ini sebenarnya bisa dibilang tidaklah terlalu sulit jika kita memahami semua skill yang dimiliki Khufra. Selain itu hero ini juga sangat membutuhkan dukungan atau back up yang baik dari para rekan setimnya.
Khufra sendiri memiliki 3 skill yang cukup baik, diantaranya :
1. Skill Pasif ( Spell Curse )
2. Skill Pertama ( Tyrant's Revenge )
3. Skill Kedua ( Bouncing Ball )
4. Skill Ultimate ( Tyrant's Rage )
Khufra merupakan salah satu hero tank yang memiliki skill cukup baik karena semua skill nya memiliki efek crowd control. Selain itu tingkat durability dan mobilitasnya juga cukup baik.
Ya memang bisa dibilang counter dari segala skill kabur adalah khufra. Tank yang dirilis pada season 11.
Contoh skill yang dapat di counter kufra yaitu :
- Skill 1 lancelot
- Skill 2 harit
- Skill 2 Saber
- Skill 2 Ling
- Skill 1 balmon
- Skill 2 Bruno
- Skill 2 hayabusa
dan banyak skil kabur hero lainnya yg bisa di counter kufra
maka dari itu tier tertinggi mhytical glory dan proplayer sering memakai hero tersebut
mulai dari LJ (evos esport) atau sering di sebut bapak kufra indonesia
dan build kufra terbaru adalah
- tough boots & roam
- cursed helmet
- radiant armor
- dominance ice
- immortality
- antique cuirass atau bisa ganti dengan guardian helmet
cara menggunakan skill kufra ;
Gunakan Skill 1 Untuk Menyerang dan Kabur.
Kalian harus menggunakan skill 1 dengan tepat. Melompat ke arah hero core lawan, dan jangan maksa jika situasi tidak memungkinkan. Jangan lupa untuk memaksimalkan skill 1 ini harus didukung oleh rekan setim kalian, karena percuma saja kalian mengenai hero core lawan namun rekan setim kalian tidak membantu.
Pada skill 1 ini kalian juga bisa menggunakannya untuk melarikan diri, jika kalian terancam di gank lawan.
Gunakan Skill 2 Untuk Counter Musuh
Skill 2 yang dimiliki Khufra ini sangat berguna sekali untuk menyerang dan bertahan. Kalian bisa menyerang hero core lawan, dengan melakukan crowd control menggunakan skill ini.
Lalu sedangkan untuk bertahan kalian bisa gunakan skill ini untuk melakukan counter kepada hero-hero lawan yang ingin menyerang hero core kalian.
Usahakan Ultimatenya Mengarah ke Tembok
Thnkyou tipss nya ka
BalasHapusSama sama
Hapus